PROJECT DASAR CONTROL SERVO DENGAN ARDUINO
- Galuh minandra
- Imam mahmudi
TUJUAN PERCOBAAN
Menggerakkan motor servo dengan sudut tertentu
Percobaan Pertama
membuat motor servo bergerak biasa dengan arah 90derajat lihat gambar rangkaian berikut
contoh programnya :
#include <Servo.h>
Servo servobodi,servojari;
int pos = 0;
void setup()
{
servobodi.attach(9);
servojari.attach(8);
}
void loop()
{
for(pos = 0; pos <= 90; pos += 1)
{
servobodi.write(pos);
servojari.write(90-pos);
delay(10);
}
for(pos = 90; pos>=0; pos-=1)
{
servobodi.write(pos);
servojari.write(90-pos);
delay(10);
}
}
sebelum memasukkan program servo dengan gerak 90derajat maka servo perlu ditempatkan dulu di posisi NOL yaitu dengan mengubah program dengan POS dijadikan NOL semua, setelah selesai baru POS diganti dengan 90 seperti program diatas,
Percobaan berikutnya yaitu membuat servo bergerak berlawanan seprti halnya menutup 2 pintu dan membuka 2 pintu. untuk gambar rangkaiannya sama seperti gambar diatas
programnya seperti dibawah ini :
#include <Servo.h>
Servo servobodi,servojari;
int pos = 0;
void setup()
{
servobodi.attach(9);
servojari.attach(8);
}
void bodi()
{
for(pos = 0; pos <= 90; pos += 1)
{
servobodi.write(pos);
delay(15);
}
for(pos = 90; pos>=0; pos-=1)
{
servojari.write(pos);
delay(15);
}
}
void jari()
{
for(pos = 0; pos <= 90; pos += 1)
{
servojari.write(pos);
delay(15);
}
for(pos = 90; pos>=0; pos-=1)
{
servobodi.write(pos);
delay(15);
}
}
void loop()
{
bodi();
jari();
jari();
bodi();
}
Untuk video bisa dilihat dibawah ini apabila kurang jelas
sekian untuk ilmu yang bermanfaat dari kita
Bagud. Nilai 85
BalasHapus